Awalnya sih ragu yaa. rebus daging dengan waktu cepat apakah bisa empuk beneran ? waktu saya nyoba nih dengan metode ini , dagingnya beneran empuk , hemat. Kalio daging sapi adalah rendang setengah jadi bisa kamu sajikan untuk menu Lebaran. Ikuti resep kalio daging yang empuk berikut ini.
Reliability testing results are based on data from realme labs. Bunda bisa memasak Kalio Daging - Methode 7.30.5 menggunakan 7 bahan dan 6 langkah. Begini caranya.
Bahan-bahan membuat Kalio Daging - Methode 7.30.5
- Siapkan 1 kg daging tanpa lemak, potong-potong.
- Siapkan 10 ribu rupiah bumbu giling rendang.
- Bunda butuh 2 lembar daun kunyit, ikat simpul.
- Kamu butuh 2 btg serai, geprek.
- Bunda butuh 1 liter santan kental (murni).
- Bunda butuh 5 sdm minyak utk menumis.
- Siapkan 1/2 kg kentang bulat kecil, tusuk sedikit dg pisau.
Cara memasak Kalio Daging - Methode 7.30.5
- Siapkan bahan-bahan. Kentang ditusuk sedikit dg pisau agar nanti bumbunya bisa meresap sampai kedalam..
- Siapkan bumbu, lalu tumis sampai harum. Saya tidak menambahkan garam lagi krn dari bumbu sudah cukup..
- Masukkan daging, masak sampai berubah warna.
- Lalu tambahkan santan, aduk rata, masak sampai mendidih selama 7 menit, lalu matikan api, tutup panci.
- Setelah 30 menit, hidupkan api kompor, masukkan kentang bulat, aduk rata dan masak selama 5 menit. Daging sudah mulai empuk, test rasanya jika kentang sudah lunak api bisa dimatikan. Saya menambah waktu bbrp menit lagi sampai santan mengeluarkan minyaknya..
- Taraaa... Kalio sudah jadi krn sudah ada minyaknya. Jika masak diteruskan maka akan menjadi rendang Moms 😀. Tergantung selera ya mau sampai disini atau lanjut. Selamat mencoba..
Mudah sekali bukan buat Kalio Daging - Methode 7.30.5 ini? Selamat mencoba.
Source : https://cookpad.com/id/resep/14822563-kalio-daging-methode-7305