Gulai Sapi Nangka Muda 16.11.2019 Kamu bisa memasak Gulai Sapi Nangka Muda 16.11.2019 memakai 15 bahan dan 7 langkah. Begini cara buatnya.

Bahan-bahan membuat Gulai Sapi Nangka Muda 16.11.2019

  1. Bunda butuh Bahan utama :.
  2. Siapkan 1 kg tulangan sapi bagian rusuk.
  3. Anda butuh 500 gr nangka muda.
  4. Siapkan Bumbu halus :.
  5. Siapkan 6 siung bawang merah (uk besar).
  6. Siapkan 4 siung bawang putih (uk besar).
  7. Siapkan 15 buah cabe merah keriting.
  8. Siapkan 1 sdm ketumbar.
  9. Kamu butuh 6 ruas jari kunyit.
  10. Siapkan 5 ruas jari lengkuas.
  11. Bunda butuh 6 butir kemiri.
  12. Anda butuh Secukupnya garam, gula pasir & kaldu jamur.
  13. Siapkan Bumbu lainnya :.
  14. Siapkan 3 lembar daun salam.
  15. Bunda butuh 1,7 liter santan (dari 1 buah kelapa uk besar).

Cara buat Gulai Sapi Nangka Muda 16.11.2019

  1. Siapkan bahan-bahan..
  2. Rebus tulangan sapi hingga empuk dagingnya. Info : sisa air jangan dibuang ya,,nanti di campur untuk kuah..biar berasa kaldu sapinya..Buang busa2 di permukaan atasnya aja moms...
  3. Rebus / kukus nangka hingga empuk (sekitar 10-15 menit). Tiriskan..
  4. Panaskan sedikit minyak lagsung di wajan besar ya.. tadi aq pake teflon ga muat..akhirnya pindah wajan besar..hahahhaa..😝..lalu tumis bumbu halus & daun salam hingga harum...
  5. Setelah harum, masukan santan, garam, gula pasir & kaldu jamur, lalu masak hingga mendidih. Setelah mendidih, masukan tulangan sapi yg sudah di rebus + sisa air rebusannya. Masak hingga bumbu mulai meresap & muncul minyak2 santan di permukaannya..
  6. Setelah muncul minyak2 santan di atas permukaan,masukan nangka. Aduk rata, masak hingga mendidih sebentar aja (biar nggak overcooked). Terakhir lakukan koreksi rasa..
  7. Sajikan di mangkok saji dengan taburan bawang goreng. Selamat mencoba 😊💕.

Gampang sekali kan buat Gulai Sapi Nangka Muda 16.11.2019 ini? Selamat mencoba.

Source : https://cookpad.com/id/resep/11000595-gulai-sapi-nangka-muda-16112019

Video Gulai Sapi Nangka Muda 16.11.2019